Belakangan ini, banyak orang memanfaatkan halaman rumah mereka untuk bertanam sayur dan tanaman buah. Fenomena seperti ini memang sedang ramai dilakukan. Selain menjadikan lingkungan rumah lebih asri, sayuran dan buah hasil kebun sendiri dipercaya lebih sehat.