Mempersiapkan siswa menghadapi ujian blok, ujian semester, UAS, UASBN, UN, seleksi masuk SMA favorit, USM ITB, UM UGM, dan SNMPTN.
Buku yang ditujukan untuk peserta didik SMK, Kelompok Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian ini termasuk seri buku soal yang disusun sebagai persiapan peserta didik menghadapi Ujian Nasional.
Halo pemuda pemudi pelajar SMA/MA di seluruh Indonesia, Erlangga Fokus UN SMA/MA 2016 hadir sebagai pendamping unggulan menjelang UN 2016.
Tidak susah, jika kalian melakukan persiapan menghadapi UN sejak dini. Sukses UN dengan meraih nilai terbaik adalah harapan kita semua.
Asesmen Kompetensi Minimum & Survei Karakter (AKM & SK) merupakan salah satu kebijakan untuk merealisasikan Program Merdeka Belajar. AKM & SK ini merupakan pengganti Ujian Nasional (UN) yang selama ini sudah diselenggarakan. Adapun pelaksanaannya adalah di kelas XI. Hal ini bertujuan supaya sekolah masih mempunyai waktu satu tahun (di Kelas XII) untuk memperbaiki apabila hasilnya kurang baik. D…
Soal SBMPTN adalah soal kualitas TINGKAT TINGGI. Soal dikembangkan sedemikian rupa sehingga memenuhi persyaratan validitas, tingkat kesulitan, dan daya pembeda yang memadai. Ini dirancang untuk mengukur kemampuan umum calon mahasiswa di semua program studi, yang meliputi potensi akademik, penguasaan bidang studi dasar, bidang saintek dan/atau bidang sosial dan humaniora.