Kita bersama-sam di sini, untuk menegaskan kembali Indonesia tempat kita berdiri. Indonesia sebagai sebuah warisan yang berharga, tapi juga sebuah cita-cita. Indonesia yang bukan hanya amanat para pendahulu, tapi juga titipan berjuta anak yang akan lahir kelak.
Perbincangan soal ideologi selalu menstimulasi dialektika di level wacana dan berperan penting dalam membangun konstruksi peradaban manusia. Orientasi dan koorientasi terhadap ideologi senantiasa menjadi oase penting di tengah gersangnya kehidupan masyarakat dewasa ini. Buku ini menjadi artefak berharga untuk menjelaskan jejak ideologi-ideologi besar, sekaligus menjadi asupan berharga bagi khaz…