Text
Nila : Panen 60 kg per m2
Peternak nila kini berpeluang menggandakan laba. Kuncinya dengan membudidayakan strain unggul seperti jatimbulan dan larasati yang mampu dipanen pada ukuran konsumsi 300-400 g per ekor 3 bulan pasca tebar.
Tidak tersedia versi lain