Text
Begawan Jadi Capres : Cak Nur Menuju Istana
Mengetahui kepribadian dan kesehariannya, Cak Nur merupakan orang yang pantas untuk menjadi salah satu kandidat capres. Ia bisa kita kategorikan sebagai the decent man. Bahkan kehadirannya menambah apa yang bisa kita katakan sebagai the best available candidate.
Tidak tersedia versi lain